Home » , » Biodata dan Profil Giorgino Abraham

Biodata dan Profil Giorgino Abraham

Biografi Biodata pemeran sinetron magic dan Profil Giorgino Abraham. Blog tempatnya mengenal Tokoh dan Orang terkenal Di dunia. untuk menambah Ilmu pengetahuan kita juga memotivasi diri untuk mengambil sisi Positive dari seorang Giorgino Abraham yang saat ini sedang Pemeran adit sinetron magic RCTI

Biodata Giorgino Abraham dan Kisah Karir - Muda dan berbakat itulah sebutan untuk Giorgino Abraham, dia lahir di Belanda pada 30 November 1994 melalui pasangan Geoffrey Abraham (ayah) dan Febbe Anggraeni (ibu). Hobby Gino adalah bermain sepakbola, ia juga turut berperan dalam  film layar lebar Tendangan Dari Langit. Berikut BiodataGiorgino Abraham dan Kisah Karir

foto Gino

Nama lengkap : Giorgino Abraham
Nama panggilan : Gino
Tempat lahir : Spijkenesse,Belanda
Tanggal lahir : 30 November 1994
Hobby : Sepakbola
Tinggi badan : 178 cm
Berat badan : 68 kg
Pekerjaan : Aktor, pelajar
Tahun aktif : 2011 - sekarang
Orang tua : Geoffrey Abraham (ayah) dan Febbe Anggraeni (ibu)
Adik : Lorenzo Abraham
Makanan favorit : Nasi Goreng
Club Bola Favorit : Manchester United
Pernah berperan dalam sinetron :

  • Karunia
  • Akibat Pernikahan Dini
  • Kutunggu Kau di Pasar Minggu
  • MAGIC RCTI
Pernah berperan dalam film :

  • Tendangan dari Langit
  • Pengejar Angin
  • Mengejar Cinta Rio

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Juragantomatx | Bioskoptigalima
Copyright © 2016. Nyangkutin | Semuanya Nyangkut Disini - All Rights Reserved
Template : Bebas Download Gratis | Juragan Tomat News
Proudly powered by Blogger